Proyeksi Belanja dan Pengeluaran Pembiayaan yang wajib dan mengikat serta Prioritas Utama Kabupaten Ponorogo Tahun 2024

Pengeluaran Pembiayaan dapat digunakan untuk Pembiayaan:

pembayaran cicilan pokok Utang yang jatuh tempo; penyertaan modal daerah; pembentukan Dana Cadangan; Pemberian Pinjaman Daerah; dan/atau pengeluaran Pembiayaan lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perurndang-undangan. Belanja Daerah adalah semua kewajiban Pemerintah Daerah yang diakui sebagai pengurang nilai kekayaan bersih dalam periode tahun anggaran berkenaan.

Données et ressources

Info additionnelle

Champ Valeur
Producteur Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset Daerah
Dernière modification janvier 14, 2026, 02:18 (TU)
Créé le janvier 14, 2026, 02:18 (TU)